Riset IBM terbaru " 5 in 5 list", memprediksi 5 hal yang akan terjadi 5 tahun mendatang, Beberapa hal terkesan mengajutkan dan tidak masuk akal. Seperti toko ritel akan mengalahkan toko online yang sekarang lagi booming. Namun prediksi IBM selama 5 tahun terakhir memang akurat. Berikut 5 hal yang akan terlihat normal pada tahun 2018 menurut IBM :
1. Toko Ritel Akan Mengalahkan Online Shopping
2. Password tidak lagi dibutuhkan, komputer mengetahui hubungan, kebiasaan, serta lingkungan tempatmu berinteraksi.
3. Dokter akan menggunakan informasi DNA untuk menyembuhkan pasien
4. Setiap murid akan mendapat mata pelajaran yang sesuai dengan kemampuan mereka, tidak ada "nilai" atau "kurikulum"
5. Kota - kota akan secara otomatis beradaptasi untuk membantu masyarakat yang tinggal di kota tersebut.
sumber
Budayakan memberikan komentar yang positif
0 comments:
Post a Comment